Featured
- Get link
- X
- Other Apps
RT 8 RW 7, Dua Bocah Terserang Demam Berdarah
RT 8 RW 7 Kujan, Dua Bocah Terserang Demam Berdarah
Masuk musim kemarau cenderung banyak nyamuk. Masyarakat harus mulai waspada terhadap penyakit yang disebabkan oleh gigitan nyamuk, seperti demam berdarah, dan malaria.
Petugas sanitasi puskesmas banyu urip tinjau rumah pasien |
Ketua LPMK, Pengurus RT dan Bu mantik RT setempat |
"Untung cepat tertangani. Adiknya sdh bisa pulang, setelah 5 hari dirawat di rumah sakit. Sedang kakaknya masih dirawat di rumah sakit," terang Rita, ibu kedua bocah, Rabu, 21/4/2021.
Menyikapi laporan ini, Helen petugas sanitasi puskesmas banyu urip, turun ke lokasi untuk melakukan penyelidikan epidemologi ke tempat tinggal pasien. Disampaikannya, bahwa setelah memeriksa kondisi bocah dan juga dari hasil tes lab yang dia terima, puskesmas banyu urip akan melakukan penyemprotan (foging) pemberantasan nyamuk demam berdarah.
"Rencana sabtu, 24 April, akan dilakukan penyemprotan," terangnya.
Keterangan Nano warga setempat yang ada di lokasi, sebelumnya juga sudah ada bocah yang terkena demam berdarah. "Sekitar satu bulan yang lalu," terangnya.
Ikut hadir di lokasi Djoko Prasektyo Ketua LPMK Kupang Krajan, Sukris Sekretaris RT 08 RW 07, bu mantik lingkungan RT setempat. (*)
- Get link
- X
- Other Apps
Popular Posts
"Lancar Tanpa Antri". Penyaluran Bantuan Tunai PKH Di RW3 Kupang Krajan
- Get link
- X
- Other Apps
ASB 2020 : Suroboyo Wani Lawan Narkoba
- Get link
- X
- Other Apps
Comments
Post a Comment